Jumat, 24 November 2017




Resume oleh Muhammad Abdul Aziz 
THE BUSINESS SCHOOL
UNTUK MEREKA YANG SUKA MENOLONG ORANG
                Buku ini berisi tentang perjalanan bisnis Dr Robert T. Kiyosaki, dimana beliau mempunyai ayah, yaitu ayah kaya(ayah teman penulis) dan ayah miskin(ayah kandung), ketika masih sekolah di tingkat menengah beliau selalu mendapat saran dan msukkan dari ayah miskin untuk terus meningkatkan nilainya, agar nanti bisa mendapatkan pekerjaan yang mantap dan menjamin. Tetapi ada ayah kaya juga yang selalu memberi saran yang berbeda kepada penulis. Penulis merasa tidak bisa menerima pendidikan yang ia pelajari di sekolah, Karena sekolah tidak memiliki jawaban yang dia cari. Di usianya yang ke 15 tahun dia berkeinginan menjadi kaya, bukan menjadi karyawan untuk orang kaya.  Baginya ayah kaya adalah Sekolah Bisnis nya yang sangat dekat. Saran dari ayah kaya, apabila kau ingin kaya jadilah pemilik bisnis dan investor. Masalah yang dihadapi penulis saat itu adalah sekolah tidak mengajari menjadi pemilik bisnis dan investor.

                Di buku tersebut juga dijelaskan mepebisnis terkenal seperti Thomas Edison menjadi kaya dan memiliki perusahaan General Electric. Sebagian orang bekersekolah untuk menjadi karyawan dari suatu system, an gagal melihat gambaran besarnya. Jadi kebanykan oran hanya melihat nilai dari pekerjaan mereka. Kenayakan orang bekerja untuk system, bukannya memiliki system itu. Mayoritas orang melihat apa yang sesungguhnya membuat orang kaya jadi kaya. Orang- orang kaya di dunia ini membangun jaringan. Orang lain dilatih untuk mencari pekerjaan. Ayah kaya mengatakan bahwa orang kaya menjadi kayak arena membangun dan memiliki system mereka sendiri yaitu suatu jaringan. Ayah kaya menambahkan, buatlah uang yang bekerja untuk kita bukan kita yang bekerja untuk uang. Membangun bisnismu sendiri adlah cara terbaik untuk kaya. Setelah kau membangun bisnismu, dan arus kasmu sudah besar, kau bisa berinvestasi dalam asset asset lain. Di dalam buku tersebit dijabarkan juga cara cara menjadi kaya, yaitu dengan menikahi seseorang demi uang, menjadi kaya dengan menjadi penipu, menjadi kaya dengan bersikap serakah, menjadi kaya dengan bersikap pelit, menjadi kaya dengan bekerja keras, menjadi kaya dengan menjadi sangat pintar, menarik, berbakat, dan jenius, menjadi kaya dengan  mengandalkan keberuntungan, menjadi kayak arena mewarisi uang, menjadi kaya dengan berinvestasi, menjadi kaya dengan membangun bisnis, nenbangun bisnis pemasaran jaringan. Dijelaskann juga tentang kuadran ayah kaya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar